JENIS REKSA DANA
Reksa Dana Pasar Uang
TUJUAN INVESTASI
Tujuan investasi Reksa Dana Pasar Uang adalah untuk memberikan tingkat likuiditas yang tinggi untuk memenuhi kebutuhan dana tunai dalam waktu yang singkat sekaligus memberikan tingkat pendapatan investasi yang menarik.
KEBIJAKAN INVESTASI
Efek |
Minimum |
Maksimum |
Pasar Uang |
0% |
100% |
Obligasi < 1 Tahun |
0% |
100% |
|
*Kas, Deposito Berjangka, Dll |
|
JUMLAH PEMBELIAN
Pembelian |
Min. Rp. 10.000,- |
Pembelian Selanjutnya |
Min. Rp 10.000,- |
JUMLAH PENJUALAN
Penjualan Kembali Unit Penyertaan |
Min. Rp 10.000,- / transaksi |
|
|
BIAYA-BIAYA
Management Fee |
1% per annum |
Custodian Fee |
0,16% per annum |
Subscription Fee |
0% |
Redemption Fee |
0% |
Switching Fee |
0% |
REKENING REKSA DANA
Nama Rekening |
Reksa Dana Reliance Pasar Uang |
No. Rekening |
206.3637246 |
Cabang |
PT. Bank Central Asia Tbk, KCU Thamrin, Jakarta |